Gentra News Polda Bali, Wujud upaya menjaga harkamtibmas yang kondusif menjelang berakhirnya penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi World Water Form (KTT WWF) ke-10 di Nusa Dua Bali, Kepolisian Sektor Denpasar Barat (Polsek Denbar) melalui Bhabinkamtibmas Desa Dauh Puri Kangin Aiptu Gede Wijaya Kusuma memberikan atensi penuh terhadap kegiatan masyarakat yang ada di wilayah desa binaanya, Sabtu (25/5/2024) pagi.

- BOLA
- Food
- Gadgets
- Gosip
- Inspirations
- KEJATI
- KEMENKUMHAM
- KODAM 1/ BUKIT BARISAN
- Kodam IV/Diponegoro
- Kodam IX / Udayana
- Kodim badung
- Kodim Buleleng
- Kodim ende
- Kodim Gianyar
- Kodim Jembrana
- kodim sumbawa barat
- Kodim Tabanan
- Kodim TTU
- Korem 161/Wira Sakti
- Korem 162/Wira Bhakti
- Korem 163/Wira Satya
- KRIMINAL
- LIFESTYLE
- NTB
- Pemda Alor
- PEMDA BADUNG
- PEMDA BULELENG
- Pemda Ende
- PEMDA JEMBRANA
- PEMDA KARANGASEM
- PEMDA KLUNGKUNG
- Pemda Kupang
- Pemda Lombok Tengah NTB
- PEMDA TABANAN
- PERISTIWA
- POLDA BALI
- Polda Jatim
- POLDA NTB
- POLDA NTT
- Polres badung
- Polres Ende
- Polres Karangasem
- Polres Kupang
- Polres Lombok Timur
- polres lombok utara
- Polres Malang
- Polres Tabanan
- Polresta Denpasar
- Polresta Kupang Kota
- POLRI
- PROVINSI BALI
- Reviews
- Software
- TECH
- Technology
- TNI AD
- TNI AL
- TNI AU
- Travel
- TREN NEWS
- Trends
- Yonif 741/GN
- Yoniv 741
Sehubungan dengan diselenggarakannya lomba mewarnai dan menggambar yang digelar oleh ACK dengan tema “Wujudkan Denpasar Kota Layak Anak Melalui Kreativitas Ceria Anak”, yang dihadiri Founder ACK Made Artana, Bunda PAUD Kota Denpasar, Kadisdikpora Kota Denpasar, Ketua PGRI Kota Denpasar, peserta anak TK lebih kurang 500 orang dan peserta anak SD sekitar 1000 orang. Bhabinkamtibmas Aiptu Gede Wijaya Kusuma memberikan atensi untuk kelancaran jalannya kegiatan tersebut.
Kapolsek Denbar Komisaris Polisi I Gusti Agung Made Ari Herawan, S. IK., saat dikonfirmasi ditempat terpisah mengatakan bahwa, “kehadiran Bhabinkamtibmas disetiap event kegiatan masyarakat adalah untuk menjalin komunikasi dan membangun kerjasama bersama segenap lapisan masyarakat yang juga merupakan wujud, menjaga situasi wilayah agar tetap kondusif menjelang berakhirnya pelaksanaan KTT WWF”, ucapnya.
