Gentra News Bali – Bertempat di Koramil 1609-07/Buleleng , Batituud bersama anggota melaksanakan kegiatan zoom meeting Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi Basah di Kabupaten
Buleleng akhir tahun 2024 sampai awal tahun 2025
Hadir Dalam kegiatan Batituud Koramil 1609-07/Busungbiu Bati Bakti TNI Koramil 1609-07/Busungbiu , Babinsa Pucaksari , Babinsa Subuk,
PNS Koramil.
Materi yang disosialisasikan tentang antisipasi Mangahdapi Musim Hujan yang akan datang , tentang tanah longsor yg sering terjadi di wilayah perbukitan dan pohon tumbang di jalan jalan protokol karena banyaknya pohon besar yg saat musim kemarau sebagai peneduh, Namun saat musim hujan rawan tumbang. Prediksi BMKG Kecamatan Busungbiu sudah masuk musim hujan pada bulan2 Oktober dikasi ini. Sebagai stek holder dalam antisipasi Ancaman Bencana Hidrometeorologi Basah mari sama sama mencegah dan menanggulangi bencana yang akan datang.
Rossa