Gentra News Bali-Klungkung,- Sembari melaksanakan pemantauan wilayah dengan patroli, aparat gabungan di kelurahan Semarapura Kangin menggelar pemeriksaan terhadap penduduk pendatang melalui Sidak, Minggu ( 23/06/24 ).

- BOLA
- Food
- Gadgets
- Gosip
- Inspirations
- KEJATI
- KEMENKUMHAM
- KODAM 1/ BUKIT BARISAN
- Kodam IV/Diponegoro
- Kodam IX / Udayana
- Kodim badung
- Kodim Buleleng
- Kodim ende
- Kodim Gianyar
- Kodim Jembrana
- kodim sumbawa barat
- Kodim Tabanan
- Kodim TTU
- Korem 161/Wira Sakti
- Korem 162/Wira Bhakti
- Korem 163/Wira Satya
- KRIMINAL
- LIFESTYLE
- Pemda Alor
- PEMDA BADUNG
- PEMDA BULELENG
- Pemda Ende
- PEMDA JEMBRANA
- PEMDA KARANGASEM
- PEMDA KLUNGKUNG
- Pemda Kupang
- Pemda Lombok Tengah NTB
- PEMDA TABANAN
- PERISTIWA
- POLDA BALI
- Polda Jatim
- POLDA NTB
- POLDA NTT
- Polres badung
- Polres Ende
- Polres Karangasem
- Polres Kupang
- Polres Lombok Timur
- polres lombok utara
- Polres Malang
- Polres Tabanan
- Polresta Denpasar
- Polresta Kupang Kota
- POLRI
- PROVINSI BALI
- Reviews
- Software
- TECH
- Technology
- TNI AD
- TNI AL
- TNI AU
- Travel
- TREN NEWS
- Trends
- Yonif 741/GN
- Yoniv 741
Turut serta dalam kegitan patroli dan Sidak Duktang kali ini Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana bersama Kasi Trantib dan Satlinmas kelurahan Semarapura Kangin.
Hari ini pihaknya melaksanakan pemantauan kondusifitas wilayah serta sekaligus Sidak terhadap para Duktang yang ada di wilayah keluarahan Semarapura Kangin, “ucap Serka Nyoman.
Disamping meningkatkan kondusifitas wilayah, kegiatan ini juga upaya pihaknya untuk mendata dan memastikan para Duktang telah melaksanakan kewajibannya sesuai dengan aturan yang berlaku, khususnya masalah tertib administrasi kependudukan, “ungkapnya.
Untuk kegiatan patroli kita sisir seluruh lingkungan kelurahan, sedangkan kegiatan Sidak Duktang kita gelar di wilayah Kaliunda, lingkungan Lebah, “ujarnya.
Dari hasil pemeriksaan masyarakat pendatang, kita dapati satu orang Duktang yang belum melaporkan diri ke kelurahan, “terangnya.
Untuk Duktang yang terjaring kita sampaikan untuk segera melaporkan diri ke kelurahan. Kita juga berikan himbauan kepada seluruh Duktang untuk ikut serta menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, “imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).