Gentra News Bali – GIANYAR -Tampaksiring bertempat di Ruang Rapat Kantor Desa Manukaya, Babinsa Manukaya Ramil 1616-03/Tampaksiring Serka I Wayan Ariana menghadiri Lokakarya Rencana Kerja Pemerintahan Desa Manukaya TA.2024.Sabtu (23/9/23)
Hadir dalam kegiatan Perbekel Manukaya diwakili Sekdes Manukaya, Ketua BPD Manukaya, Babinsa Manukaya,Pendamping Lokal Desa Manukaya dan Kaur Perencanaan Desa Manukaya, Anggota BPD Manukaya dan Staf Kewilayahan Desa Manukaya
Babinsa Serka I Wayan Ariana mengatakan Tujuan dilaksanakan Lokakarya Desa Manukaya adalah merupakan wadah bersama antar pelaku pembangunan di tingkat desa untuk membahas perencanaan tahunan desa dengan tujuan mengevaluasi pembangunan tahun sebelumnya dan menyusun rencana anggaran dan biaya tahun 2024.”pungkasnya”
Rossa

