Babinsa Hadiri Rapat Koordinasi Intervesi Berbasis Masyarakat

KORAMIL 1609-03/Seririt 13 juli 2023 Babinsa Desa Bubunan Srd I Nym Suarjana menghadiri Rapat Koordinasi tentang IBM ( Intervensi Berbasis Masyarakat ) terkait Penyalahgunaan Narkoba
Untuk penanggulangan penyebaran Narkoba
Ketua IBM Desa Bubunan sangat mengapresiasi Kegiatan IBM selama ini sudah berjalan dengan sangat baik. Dan berharap semoga generasi muda yang ada di Desa Bubunan terbebas dari bahaya Narkoba. Kegiatan pencegahan penyalahgunaan narkoba seperti rehabilitasi, pendampingan klien, sosialisasi kepada generasi muda harus tetap dilaksanakan secara rutin dengan penuh semangat, mengajak generasi muda untuk melaksanakan kegiatan yang bersifat positif seperti olah raga, sanggar seni, pencak silat dan lain lain.

Di samping itu pula Babinsa Desa Bubunan Srd I Nym Suarjana, mengajak generasi muda agar selalu beraktifitas yg positif untuk kepentingan warga masyarakat, dan harus membekali diri dgn wawasan kebangsaan ,baik itu dgn mengikuti ceramah ceramah maupun dengan bersosialisasi ttg berbangsa dan bernegara.
Sehingga dalam pelaksanaan kehidupan bermasyarakat dpat berjalan dgn harmonis.Dapat saling tolong menolong,dan saling menghargaiengan jalan seperti itulah pengaruh dr pada Narkoba dapat di hindarkan.

Rossa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *