Galakan Pencegahan Stunting Babinsa Dampingi Posyandu Bayi Dan Balita Desa Sumita

Gentra News Bali – Gianyar – Sumita, di Balai Banjar Seme, Desa Sumita Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar Koptu I Made Juliarta Atensi kegiatan Posyandu Bayi dan Balita dalam Upaya memerangi kasus Stunting Para Bayi akibat mengalami Gizi buruk khususnya di wilayah Kecamatan Gianyar. Senin (6/11/2023)

Dalam kegiatan Posyandu Bayi dan Balita di Banjar Adat Seme Desa Sumita diselenggarakan oleh Puskesmas Gianyar ll dan di hadiri oleh Bidan Desa Sumita Ibu Ni Wayan Astuti serta kader posyandu Banjar Sema, adapun beberapa kegiatan yang dilaksanakan adalah melakukan pengecekan rutin setiap bulan terhadap kesehatan para Balita, memberikan penyuluhan tentang cara pencegahan Stunting Penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan, pengukuran lingkar kepala dan pemberian makanan bergizi tambahan berupa susu, Bubur kacang hijau, buah-buahan dan pemberian Vitamin A, selain itu Pasyandu juga melayani Vaksinasi lengkap bagi Bayi dan Balita di wilayah Desa Sumita .

Rossa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *