Home / TNI AD

Selasa, 25 Juli 2023 - 06:08 WIB

Jaga Keamanan, Jalin Silahturahmi, Babinsa Lembongan Kawal Upacara Keagamaan

Gentra News Bali – Klungkung, Belokasi di pura Dalem, desa Lembongan Babinsa Koptu Kuswara bersama Bhabinkamtibmas serta pecalang desa melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan prosesi persembahyangan mendak betara tirta, Senin ( 24/07/23 ).

Koptu Kuswara mengatakan, kegiatan mendak betara tirta ini digelar sebagai rangkaian dalam rangka upacara keagamaan ( karya ) di pura Dalem, desa Lembongan.

Kehadirannya dalam prosesi mendak betara tirta ini merupakan salah satu bentuk pelayanan dirinya selaku Babinsa terhadap kegiatan yang digelar wilayah binaannya.

Kita hadir bersama Bhabinkamtibmas dan dibantu pecalang desa untuk memberikan kenyamanan kepada warga sekaligus memastikan kegiatan persembahyangan mendak betara tirta ini berjalan dengan aman dan lancar, “terangnya.

Disamping memberikan keamanan dan kelancaran kegiatan, momen seperti ini juga menjadi wahana efektif bagi dirinya untuk meningkatkan silahturahmi dan komunikasi dengan masyarakat, “ungkapnya.

Pada intinya kegiatan berjalan dengan aman dan kondusif sekaligus silahturahmi juga terjaga dengan baik, “imbuhnya.

pendim 1610/Klungkung

Share :

Baca Juga

TNI AD

Babinsa Kelurahan Tegalcangkring Koramil 1617-02/Mendoyo Laksanakan Pemantauan dan Pengamanan Kegiatan Pengabenan Warga

TNI AD

Tinjau Jalan Program TMMD Ke 113, Babinsa Bunga Mekar Ungkap KOndisi Masih Baik

TNI AD

Jalan Santai HUT SMPN 2 Banjarangkan, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Tihingan Beri Pengawalan

TNI AD

TNI-POLRI & SATPOL PP Tingkatkan Patroli Wilayah Gianyar Untuk Menjaga kamtibmas Jelang Pemilu 2024

TNI AD

Viral di Facebook 5 Orang Dikeroyok, Danrem 162/WB: Usut Tuntas, Jika terbukti anggota bersalah proses secara hukum

TNI AD

Prajurit Garuda Ikuti Kegiatan Donor Darah Semeton Jembrana

TNI AD

Babinsa Hadir Di Tengah – Tengah Masyarakat Guna Untuk Mengetahui Kondisi Sosial Warga Binaan

TNI AD

Peduli Pendidikan, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Komsos Dengan Kepala Sekolah Dan Para Guru SD Inpres Hiliwuku

You cannot copy content of this page