Gentra News Bali-Klungkung,- Bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang, Babinsa Semarapura Kaja Serka Wayan Wardana tampak sigap melaksanakan pengawalan dan pengamanan kegiatan upacara pitra yadnya ( Ngaben ), Selasa ( 09/07/24 ).

- –
- BOLA
- Food
- Gadgets
- Gosip
- Inspirations
- KEJATI
- KEMENKUMHAM
- KODAM 1/ BUKIT BARISAN
- Kodam IV/Diponegoro
- Kodam IX / Udayana
- Kodim badung
- Kodim Buleleng
- Kodim ende
- Kodim Gianyar
- Kodim Jembrana
- kodim sumbawa barat
- Kodim Tabanan
- Kodim TTU
- Korem 161/Wira Sakti
- Korem 162/Wira Bhakti
- Korem 163/Wira Satya
- KRIMINAL
- LIFESTYLE
- NTB
- Pemda Alor
- PEMDA BADUNG
- PEMDA BULELENG
- Pemda Ende
- PEMDA JEMBRANA
- PEMDA KARANGASEM
- PEMDA KLUNGKUNG
- Pemda Kupang
- Pemda Lombok Tengah NTB
- PEMDA TABANAN
- PERISTIWA
- POLDA BALI
- Polda Jatim
- POLDA NTB
- POLDA NTT
- Polres badung
- Polres Ende
- Polres Karangasem
- Polres Kupang
- Polres Lombok Timur
- polres lombok utara
- Polres Malang
- Polres Tabanan
- Polresta Denpasar
- Polresta Kupang Kota
- POLRI
- PROVINSI BALI
- Reviews
- Software
- TECH
- Technology
- TNI AD
- TNI AL
- TNI AU
- Travel
- TREN NEWS
- Trends
- Yonif 741/GN
- Yoniv 741
Serka Wayan Wardana menerangkan, kali ini upacara ngaben digelar untuk almarhumah Ni Ketut Ruma ( 73 tahun ) warga banjar suka duka desa adat Besang kangin, kelurahan Semarapura Kaja yang meninggal karena sakit.
Kegiatan upacara ngaben ini dilaksanakan di setra adat Besang Kangin yang diikuti oleh ratusan warga, “ucapnya.
Menurut Serka Wayan, terjun langsung dalam kegiatan masyarakat sudah menjadi komitmen kami dalam memberikan pelayanan terbaik sebagai Babinsa, “jelasnya.
Sementara itu dihubungi terpisah, keberadaan Babinsa jajarannya di upacara ngaben itupun dibenarkan Danramil 1610-01/Klungkung Kapten Caj Triyono.
Diungkapkan Kapten Triyono, dalam rangka pembinaan teritorial Babinsa harus mampu memberikan kontribusi melalui aksi nyata.
Seperti halnya kali ini, dengan hadir ditengah-tengah warga harapannya tidak hanya untuk keamanan, ketertiban dan kelancaran kegiatan saja, namun juga akan semakin memperkuat silahturahmi dan sinergitas, “tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).
