Kuatkan Kemampuan Teritorial Babinsa Laksanakan Komsos

BALI – GIANYAR – di rumah Kelihan Dinas Br. Begawan Desa Melinggih Kelod. Babinsa Desa Melinggih Kelod Koramil 1616-07/Payangan Sertu I Nyoman Yudiarta melaksanakan kegiatan Komsos (silahturahmi) dengan Kelihan Dinas Br. Begawan Bpk. I Wayan Murdana dalam rangka menjalin silahturahmi dan memberikan himbauan tentang pentingnya

Kamtibmas guna menjaga keamanan dan ketertiban situasi di wilayah Br. Begawan.

di samping menjaga situasi Kamtibmas Babinsa I Nyoman Yudiarta menegaskan agar warga untuk selalu bersinergi dalam menjaga keharmonisana

antara warga sehingga tidak akan terjadi adanya ketersingungan di antara warga agar memberikan informasi apabila ada kegiatan yang menonjol di wilayahnya”tegasnya.

ROSSA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *