Gentra News Bali – Batituud Koramil 1609-07/Busungbiu Serka Leonardo Agusta melaksanakan Kegiatan Patroli Pemantauan Wilayah Kecamatan Busungbiu bersama FORKOPINCAM Dalam Masa Tenang Pilkada
Hadir dalam kegiatan Camat Busungbiu Bapak Ketut Suastika S.Sos, Bapak Wakapolsek Busungbiu Iptu Ketut Wijana
, Kasat PolPP Kecamatan Busungbiu I Ketut Budiarsa
, Batitituud Koramil 1609-07/Busungbiu Serka Leonardo.
Kegiatan Patroli Pemantauan Wilayah Kecamatan Busungbiu tersebut dengan Menyisir wilayah Desa Busungbiu – Pelapuan – Bengkel – Umejero Dan Kedis. Dalam penyiairan di pastikan Wilayah Busungbiu Bawah Bersih Dari APK di Masa Tenang Pilkada.
Lokasi pemantauan yaitu Pengecekan Lokasi Tempat Logistik Keamanan , Kecukupan Ruangan dan Kebersihan, Pengecekan Internet untuk mendukung Kelancaran pemasukan data pemungutan Suara Pilkdana
Rossa

