
Gentra News, NTT-ALOR – Bakal Calon Bupati dan Bakal Calon Wakil Bupati, Dr. Imanuel Blegur-Lukas Reiner Atabuy (IMA-REY) yang akan berlaga di Pilakda 2024, resmi telah menerima rekomendasi dari DPP Partai Nasdem diserahkan langsung oleh Ketua DPP pemenangan Pemilu Teritori wilayah Bali, NTB, dan NTT, Julie Sutrisno Laiskodat, Selasa (23/7/2024) di Menteng, Jakarta Pusat.
Rekomendasi dimaksud dengan Nomor: 337-SI/RP/BPP-Nasdem/VII/2024 ditandatangani Ketua Bappilu Pusat Partai Nasdem, Prananda Surya Paloh dan Sekretarisnya Willy Aditya sudah ditangan IMA-REY.
Informasi yang didapat, kemungkinan pada pekan depan Ketua Umum DPP Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono akan menyerahkan rekomendasi kepada IMA-REY.
Setelah beredar diberbagai media, IMA-REY mendapat rekomendasi dari DPP Partai Nasdem dan akan disusul DPP Partai Demokrat, sejumlah dukungan pun mulai berdatangan dari sejumlah Tokoh bersama masyarakat.

Salah satu Tokoh masyarakat inisial MB menegaskan, proses yang penuh dinamika ini semakin mendewasakan politik di Nusa Kenari, sebab semua calon menyiapkan diri dan banyak hal telah dijalani.
“Kita tunggu rekomendasi DPP Partai Demokrat sudah ada nanti maka sudah cukup. Keduanya menyiapkan diri untuk memimpin Kabupaten Alor, dan IMA-REY sudah siap”, kata MB.
Menurut MB, dirinya sangat bersyukur dengan dukungan dari masyarakat di 17 Kecamatan. Langkah selanjutnya, turun temui masyarakat dan menyiapkan berkas untuk mendaftar di KPU pada 27-29 Agustus nanti.
- BOLA
- Food
- Gadgets
- Gosip
- Inspirations
- KEJATI
- KEMENKUMHAM
- KODAM 1/ BUKIT BARISAN
- Kodam IV/Diponegoro
- Kodam IX / Udayana
- Kodim badung
- Kodim Buleleng
- Kodim ende
- Kodim Gianyar
- Kodim Jembrana
- kodim sumbawa barat
- Kodim Tabanan
- Kodim TTU
- Korem 161/Wira Sakti
- Korem 162/Wira Bhakti
- Korem 163/Wira Satya
- KRIMINAL
- LIFESTYLE
- Pemda Alor
- PEMDA BADUNG
- PEMDA BULELENG
- Pemda Ende
- PEMDA JEMBRANA
- PEMDA KARANGASEM
- PEMDA KLUNGKUNG
- Pemda Kupang
- Pemda Lombok Tengah NTB
- PEMDA TABANAN
- PERISTIWA
- POLDA BALI
- Polda Jatim
- POLDA NTB
- POLDA NTT
- Polres badung
- Polres Ende
- Polres Karangasem
- Polres Kupang
- Polres Lombok Timur
- polres lombok utara
- Polres Malang
- Polres Tabanan
- Polresta Denpasar
- Polresta Kupang Kota
- POLRI
- PROVINSI BALI
- Reviews
- Software
- TECH
- Technology
- TNI AD
- TNI AL
- TNI AU
- Travel
- TREN NEWS
- Trends
- Yonif 741/GN
- Yoniv 741
Imanuel Blegur-Lukas Reiner Atabuy (IMA-REY) adalah figur yang berkapasitas dengan memiliki pengalaman berpolitik yang cukup matang, dimana Imanuel pernah di senayan dan Reiner dua periode di DPDR Kabupaten Alor.
“Semua pasti berpikir menang, tapi bukan soal menang saja, namun bagaimana berpikir nilai-nilai yang mereka bangun sebagai calon pemimpin yang layak memimpin Kabupaten ini”, tutup MB.
(Tim).