Gentra News NTT-SBD/Anggota Kodim 1629/SBD Di pimpin Langsung Pasi Ops Kapten Inf Tito Baptista melaksanakan kegiatan pembersihan pangkalan sekitar Makodim dengan memotong rumput yang panjang dan membersihkan nya Rabu, (10/07/2024).

- BOLA
- Food
- Gosip
- KEJATI
- KEMENKUMHAM
- KODAM 1/ BUKIT BARISAN
- Kodam IV/Diponegoro
- Kodam IX / Udayana
- Korem 161/Wira Sakti
- Korem 162/Wira Bhakti
- Korem 163/Wira Satya
- KRIMINAL
- LIFESTYLE
- Pemda Alor
- PEMDA BADUNG
- PEMDA BULELENG
- Pemda Ende
- PEMDA JEMBRANA
- PEMDA KARANGASEM
- PEMDA KLUNGKUNG
- Pemda Lombok Tengah NTB
- PEMDA TABANAN
- PERISTIWA
- POLDA BALI
- Polda Jatim
- POLDA NTB
- POLDA NTT
- Polres Ende
- Polres Karangasem
- Polres Kupang
- Polres Lombok Timur
- Polres Malang
- Polres Tabanan
- Polresta Denpasar
- Polresta Kupang Kota
- POLRI
- PROVINSI BALI
- TECH
- TNI AD
- TNI AL
- TNI AU
- Travel
- TREN NEWS
Kebersihan adalah bagian dari pada Iman, itulah slogan yang tidak hanya diucapkan saja, melainkan dibuktikan oleh para anggota Kodim 1629/SBD dengan membersihkan, merapihkan, membuang sampah untuk memperindah dan mempercantik sekitar Makodim 1629/SBD.
Pasi Ops Kapten Inf Tito Baptista mengatakan kegiatan tersebut merupakan rutinitas yang sering dilakukan dengan tujuan agar lingkungan selalu terlihat bersih, rapih dan nyaman serta enak dipandang.
Lebih lanjut Kapten Inf Tito Baptista (Pasi Ops) menambahkan, pembersihan pangkalan seperti ini merupakan bentuk kepedulian dan budaya hidup bersih sebagai anggota TNI, serta dengan menciptakan lingkungan kerja yang bersih dan nyaman, tentunya akan menimbulkan kenyamanan untuk kita dalam bekerja atau melaksanakan tugas sehari-hari.